Langsung ke konten utama

EHANG 216, Taksi Terbang yang Diklaim Mampu Menjadi Idola Transportasi Udara di Masa Depan

Sistem Transportasi Indonesia kedatangan tamu baru yang diprediksi mampu menjadi salah satu alternatif penerbangan di masa datang. Bernama Ehang 216, Taksi masa depan ini mulai diperkenalkan ke public Indonesia melalui acara Hub Space yang diadakan di Jakarta tanggal 29 September lalu.

Pesawat autopilot asal RRC ini mampu mengangkut 220 kilogram beban, dan memiliki kecepatan 130 km/ jam. Ketinggian terbangnya mencapai hingga 600 meter.

Bahan bakarnya berasal dari 100% listrik, sehingga ramah lingkungan dengan melewati berbagai test demo flight.


Ehang 216 merupakan Autonomous Aerial Vehicle (AAV) yang memiliki sistem kendali autopilot. Kendaraan Udara Autonom ini diklaim mampu memberikan rasa nyaman bagi para penumpangnya.

Dengan menggunakan teknologi autopilot serta sistem komputerisasi, Ehang mampu mengantar penumpang kemanapun dengan aman, dan dapat mengurangi factor human error.

Rute penerbangan akan disurvei terlebih dahulu menggunakan teknologi 4G/ 5G, yang memungkinkan perjalanan terkoneksi dengan aman dengan pusat komando pengendali kendaraan.

Salah satu keunggulan dari jasa penerbangan ini diantaranya, kemampuannya menjangkau daerah terpencil, dan ekstrim yang sulit dijangkau oleh moda transportasi lain.

Tercatat sudah lebih dari 300 ribu penerbangan cargo maupun penumpang yang menggunakan jasa Ehang.

Beberapa negara yang telah memakai taxi masa depan ini diantaranya Jepang, Korea, Amerika Serikat, Dubai, Qatar, Kanada, Indonesia dan China.

Sumber: www.ehang.com

 


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Museum dengan Segudang Koleksi Boneka Tangan dari Berbagai Penjuru Dunia

Rasanya menyenangkan jika sejenak berjalan ke beberapa tempat yang memiliki citarasa seni yang tinggi, karena dengan demikian, sudah merefresh pikiran. Kali ini penulis meluangkan waktu untuk mengunjungi Museum Wayang yang terletak di Kota Tua, Jakarta. Awal masuk ke museum ini anda akan dihadapkan dengan Boneka Festival dengan tinggi sekitar 3 meter yang menjadi welcome bagi para pengunjung. Setelahnya, anda akan melalui lorong yang penuh dengan etalase yang berisi wayang dari dalam dan luar negeri. Keluar dari lorong, tepatnya di lantai dua terdapat banyak etalase yang menyimpan ratusan wayang dan boneka tangan dari seluruh negeri. Seketika itu rasa seni saya mulai tergugah karena estetika yang tinggi dari setiap wayang yang dipamerkan. Menurut sumber Detik.com, Wayang sendiri pertama kali digelar di Indonesia pada abad ke 10, di masa pemerintahan Raja Kahuripan yang mengisahkan cerita rakyat mengenai kisah Ramayana dan Mahabarata. Wayang diadopsi dari Boneka tangan atau Pupp

Seri Kunjungan Paus Fransiskus ke Indonesia : Potret Kesederhanaan dan Toleransi Dunia

Pemimpin Tertinggi umat Katolik, Paus Fransiskus telah menyelesaikan perjalanan Apostolik Asia Pasifik ke Indonesia tanggal 6 September 2024 lalu. Tur ini merupakan serangkaian kunjungan selain ke Papua Nugini, Timor Leste, serta Singapura. Kedatangan Paus ke Indonesia tahun ini merupakan kali ketiga setelah Tur Paus Paulus VI pada tahun 1970, dan Paus Santo Yohanes Paulus II di tahun 1989. Pemilihan Indonesia sebagai destinasi pertama ke Asia Pasifik merupakan sesuatu hal yang menarik, mengingat Indonesia merupakan negara dengan mayoritas Muslim terbesar seluruh dunia. Kunjungan kali ini menyisakan beberapa kesan mendalam bagi banyak kalangan, pasalnya selain memberikan contoh kesederhanaan, Paus juga memberi pesan perdamaian, khususnya untuk publik Indonesia. Hal tersebut dicontohkan saat Pemimpin Hirarki tertinggi umat Katolik hanya menggunakan pesawat komersial sebagai transportasi menuju Asia. Paus menggunakan maskapai ITA Airways yang membutuhkan waktu satu hari untuk sam

Dua Aplikasi Chatbot AI yang Diunggulkan Sebagai Mesin Pengolah Informasi

Tentunya sebagai manusia modern, kita wajib mengetahui ekosistem teknologi yang berlaku saat ini. Terlebih jaman disrupsi, dimana hampir semua lini aktivitas beradaptasi dengan teknologi terbaru, seperti AI atau yang disebut "kecerdasan buatan." Seseorang yang membutuhkan akses informasi, tentunya akan mencari beberapa sumber seperti buku dan sejarah. Dengan bantuan teknologi AI, kita tidak harus bersusah payah untuk mencari sumber buku seperti keluar rumah, atau ke perpustakaan. Menggunakan AI atau Artificial Intelligence, Chatbot berfungsi sebagai mesin obrolan otomatis setiap pertanyaan dari pembaca. Seperti halnya customer service online yang mampu berdialog hingga masa kerja 24/7 (dibaca: 24 jam selama seminggu). Selain masa kerja yang lebih panjang, Chatbot mampu menggantikan posisi seorang customer service sehingga mampu memeberikan kenyamanan bagi para pengguna. Kini ada dua sumber kurasi atau pengumpul data yang sedang trending sebagai bahan referensi dalam m