Franklin D Roosevelt, presiden Amerika Serikat tahun 1933 – 1945 mencetuskan rumusan tentang kemerdekaan, yang terkenal dengan sebutan The Four Freedom yang berisi Freedom of Speech (berpendapat), Freedom of Religion (beragama), Freedom from Fear (rasa takut) dan Freedom from Want (kemelaratan).
Apakah Aku sendiri telah merdeka?
Dalam ranah demokrasi (sistem yang dianut Republik Indonesia), bebagai kemerdekaan pasti diatur oleh Undang-Undang. Karena Demokrasi itu sendiri berasal dari kata Demos yang berarti rakyat dan Kratos berarti pemerintahan, yang artinya pemerintahan yang dipimpin oleh rakyat.
Hal tersebut dapat kita rasakan sendiri ketika kita dihadapkan oleh problema kehidupan. Seringkali kita memikirkannya bahkan mengulang pikiran-pikiran tersebut hingga pluhan kali sampai ratusan kali.
Kemerdekaan akan menjadi sebuah mimpi indah ketika hal tersebut dimiliki oleh hati nurani individu. Dengan Memerdekakan diri kita sendiri, kita bisa menjadi apa saja yang kita inginkan dan kita impikan, serta mempunyai semangat hidup yang lebih kreatif ketimbang kita harus hidup dengan "menjadi ekor" atau mengikuti jejak orang lain. Be yourself, Be a better You, so be the trendsetter, Freedom!!! (RIAN)
Komentar
Posting Komentar